Tes sebagai piranti ukur yang sangat penting dalam proses pembelajaran, karena merupakan alat untuk mengukur keberhasilan belajar siswa. Tes yang dipergunakan harus sesuai dengan karakteristik anak…
Tugas akhir Program [TAP] merupakan ujian akhir program yang bertujuan mengukur kemampuan mahasiswa dalam mengaplikasikan konsep-konsep ilmu yang pernah dipelajari. Kemampuan tersebut diukur berdas…
Salah satu upaya pemerintah dalam meningkatkan mutu pendidikan nasional adalah dengan melaksanakan Ujian Nasional (UN) sebagai pengejawantahan standar nasional pendidikan dibidang penilaian. Kebija…
Tujuan penulisan artikel ini dimaksudkan untuk membahas hasil penelitian tentang penerapan six sigma pada ujian nasional SMU di Jakarta. Penelitian ini dilaksanakan pada ujian nasional tahun ajaran…
Tujuan analisis ini adalah untuk mengetahui materi-materi bahasa indonesia yang dikuasai siswa SMA Negeri dan Swasta di DKI Jakarta yang penguasaan materinya 59,99.
Salah satu fungsi Ujian Nasional [UN] adalah sebagai alat ukur yang akurat untuk mengetahui kualitas atau mutu pendidikan di Indonesia secara menyeluruh di dalam wilayah NKRI. Bagaimana membuat Uji…
Prestasi belajar siswa SLTA asal provensi sulawesi tenggara tahun 1999 s/d 2003 berada pada kelompok enam provensi paling rendah di Indonesia. Skor rata-rata yang dicapai pada interval tahun terseb…