Skripsi
Hubungan antara komunikasi Interpersonal antar karyawan dengan motivasi kerja karyawan kontrak di CV. Candi Oxigen Sidoarjo
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara komunikasi interpersonal antar karyawan dengan motivasi kerja karyawan kontrak di CV. Candi Oxigen Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif, artinya penelitian yang datanya berupa angka-angka. Populasi penelitian ini adalah semua karyawan kontrak di CV. Candi Oxigen Sidoarjo yang berjumlah 65 orang dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik exhaustive sampling. rnDari hasil penelitian yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara komunikasi interpersonal antar karyawan dengan karyawan kontrak dengan harga koefisien korelasi sebesar 0,644 dan tingkat signifikansi sebesar 0,000 dengan taraf signifikansi p
D-2013/PSI/084 | Perpustakaan A. Yani | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain