Skripsi
Pesan Dakwah dalam Lagu “ Sesugguhnya” karya Enda Ungu Band
Persoalan yang dikaji didalam skripsi ini adalah apa pesan dakwah dalam lagu Sesungguhnya.Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah ingin mengetahui pesan dakwah dalam lagu Sesungguhnya.rnUntuk mengidentifikasi persoalan tersebut secara mendalam dan menyeluruh dalam penelitian ini digunakan metode kualitatif deskriptif.Kemudian data yangrndiperoleh, oleh penulis melakukan dokumetasi.Data kemudian dianalisis menggunakan metode analisis wacana.rnDalam hasil penelitian ini ditemukan bahwa pesan dakwah dalam lagu Sesungguhnya adalah pentingnya rasaikhlas.Karena didalamnya terdapat anjuran untuk selalu ikhlas dalam bersedekah, dan dalam lagu itu juga dijelaskan balasan bagi mereka yang mau ikhlas dalam bersedekah dan balasan bagi mereka yang enggan ikhlas dalam bersedekah.rnBerdasarkan masalah dan kesimpulan tersebut, penelitian belum menjawab lebih jauh tentang bagaimana tanggapan masyarakat mengenai syair lagu “Sesungguhnya” karya EndaUngu dan pengaruhnya terhadap masyarakat. Maka untuk penelitian berikutnya bisa dijadikan masalah penelitiannya.
D-2013/KPI/031 | Perpustakaan A. Yani | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain