Artikel
Pengaruh media visual dan kecerdasan linguistik terhadap hasil belajar Bahasa Inggris kelas 4 di Sekolah Dasar :
Tujuan penelitian ini adalah mempelajari pengaruh media visual dan kecerdasan linguistik terhadap hasil belajar Bahasa Inggris. Penelitian ini menggunakan desain faktorial 2X2. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa 1)hasil belajar siswa yang mengikuti pembelajaran media proyeksi lebih tinggi dibandingkan dengan siswa yang mengikuti pembelajaran dengan media non proyeksi, 2)terdapat interaksi yang signifikan media visual dengan kecerdasan linguistik Inggris terhadap hasil belajar bahasa Inggris, 3)Tingkat kecerdasan tinggi Bahasa Inggris menunjukkan bahwa belajar menggunakan media proyeksi lebih baik dibandingkan dengan media non proyeksi, 4)Tingkat kecerdasan rendah Bahasa Inggris menunjukkan bahwa belajar menggunakan media non proyeksi lebih baik dibandingkan dengan media proyeksi.ifa.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain