Artikel
Sejarah Politik dan Agama di Turki :
Fase fase sekularisme telah terjadi di Turki,diantaranyaadalah Fase Tanzimat, Mesrutiyet, dan fase Kemalist.Seiring dengan itu pula tatanan sosial ikut berubah baik positif atau negatif termasuk keberadaan agama dan negara menjadi perhatain serius.Jika berbicara agama berartiberbicara keyakinan, maka selanjutnya akan diikuti dengan misi misi tertentu.Berbicara negara berarti berbicara politik dan kepentingan dan ujung ujungnya adalah kekuasaan dan kekayaan, dua kepentingan terkadang berbenturan akhirnya dijadikan kelompol tertentu[sekularis] untuk pendangkalan agama, padahal agama boleh berada dimana mana dalam segala segi termasuk konstitusi negara.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain