Artikel
Implementasi OAI-PMH [Open Archive Initiative-Protocol For Metadata Harvesting] dalam pertukaran data koleksi FKP2T : strategi implementasi OAI versi 2.0 data provider dengan physnet PHP OAI /
Kompleksitas pertukaran data antar perpustakaan melalui internetmasih menjadi kendala utama saat ini. Perbedaan struktur data dan teknologi basis data yang digunakan oleh masing-masing perpustakaan merupakan hal yang sulit dipecahkan dengan hanya membuat standar kesepakatan metadata yang digunakan. Hal serupa juga terjadi pada implementasi pertukaran data pada FKP2T. Dalam tulisan ini dipaparkan suatu tata-cara atau aturan yang sering disebut protokol dalam pertukaran tersebut. Protokol ini disebut dengan OAI-PMH [Open Archieve Initiative-Protocol for Metadata Harvesting]. Dengan protokol ini kompleksitas struktur data dan perbedaan teknologi basis data dapat dikurangi. Dengan metode Harvesting" maka antar perpustakaan mampu mendapatkan data dari perpustakaan lainnya dengan cara yang mudah dan dapat disajikan dalam caranya masing-masing. Juga dipaparkan penggunaan Physnet PHP OAI sebagai salah satu perangkat lunak open-source yang mudah digunakan langsung dengan sistem web masing2. "
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain