Artikel
Reinterpretasi konsep nushuz : falsifikasi konsep kebolehan suami memukul istri /
Hubungan suami istri, atau yang lazim disebut dengan perkawinan,merupakan titik strategis dalam pembangunan masyarakat. Beragam ayat yang terdapat dalam al Qur'an menunjukkan betapa kuatnya perhatian Islam terhadap masalah ini. Kitab suci yang biasanya diklaim banyak kalangan berisi ayat yang global danmasih mengandung beragam makna yang multi tafsir, membahas hubungan keluarga dengan bahasa yang jelas, tegas dan ringkas. Problem dualisme makna hampir tidak kita temukan dalam pembahasan ayat keluarga. Nushuz sebagai salah satu bagian dalam ayat keluarga, menunjukkan konsep hubungan suami istri yang digagas al Qur'an.Seorang suami diberi beban untuk membimbing, membina dan mengasuh seorang istri dalam kekuasaannya. Proses bimbingan digambarkan dalam bentuk nasihat yang baik,berpisah dari tempat tidur dan memberikan teladan yang kuat. Sayangnya, konsep ini tidak dipahami dengan bijak, bahkan konsep ini dianggap sebagai justifikasi terhadap otoritas absolut dan legalisasi kekerasan...yo.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain