Artikel
Filosofi musibah dalam usaha manusia : tuntunan al Qur'an dan al hadits /
Musibah adalah sesuatu yang tidak diharapkan untuk terjadinya, kemudian terjadi karena Tuhan semata mata bermaksud mengujunya atau karena akibat kelalaian manusianya supaya manusia menyadari akan kesalahannya. Musibah yang terjadi tidak lain hanyalah ujian kesabaran seseorang. Kesabaran adalah titik awal kesuksesan. Kesabaran juga mendatangkan berkat dan rahmat Tuhan yang luas. Pemahaman yang benar tentang musibah diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran semua pihak untuk dapat berpikir objektif, rasional, mawas diri, manusiawi dan berkeadilan sesuai dengan filosofi musibah yang diajarkan al Qur'an dan sunnah.het.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain