Artikel
Peran dakwah dalam menghadapi gangguan psikosmatik pada masyarakat modern :
Masyarakat modern merupakan masyarakat yang berresiko menghadapi berbagai problem kehidupan. Problem kehidupan yang harus diterima dalam kurun waktu yang relatif lama, dengan kuantitas yang lebih dari normal, pada suatu saat dapat menjadi beban psikologis bagi seseorang. Beban psikologis inilah yang nantinya dapat disertai dengan gangguan badaniah. Kondisi semacam ini disebut dengan gangguan psikosomatik. Seseorang dengan gangguan psikosomatik mutlak harus mendapatkan terapi secara holistik meliputi terapi somatik, psikofarmaka, psikoterapi, terapi relaksasi, terapi perilaku dan psikoterapi keagamaan. Melalui psikoterapi keagamaan inilah, dakwah dapat melibatkan perannya dalam pemberian terapi pada penderita dengan gangguan psikosomatik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain