Artikel
Upaya peningkatan kualitas manajerial lembaga pendidikan Islam melalui TQM :
Salah satu tantangan penting lembaga pendidikan Islam saat ini adalah lemahnya kualitas manajemen kelembagaanya. Artikel ini akan membahas total quality manajemen di lembaga pendidikan Islam dengan tujuan menjelaskan kepada pengelola pendidikan bagaimana meningkatkan mutu lembaga pendidikan yang dikelolanya. TQM merupakan suatu pendekatan manajemen yang dapat diterapkan di lembaga pendidikan Islam agar lebih efektif dalam mengelola sumber-sumber pendidikan yang dimiliki. TQM disebut juga manajemen mutu terpadu karena berangkat dari upaya peningkatan mutu secara terpadu, meliputi kualitas, ketenagaaan, sarana prasarana, manajemen dan lulusan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain