Artikel
Mapping radical Islam in Indonesia :
Munculnya gerakan keagamaan yang bersifat radikal merupakan fenomena yang turut mewarnai citra Islam kontemporer Indonesia. Munculnya Front Pembela Islam (FPI) dan gerakan kelompok Lasykar Jihad Ahlusunnah Wal Jama'ah misalnya, patut dilihat secara proporsional, karena fenomena ini memiliki tempat tersendiri dalam diskursus kehidupan sosial politik dan keagamaan kontemporer. Artikel ini berusaha mendiskusikan fenomena munculnya gerakan keagamaan yang bersifat radikal tersebut, mulai dari akar kemunculannya, hingga karakteristik, sifat organisasi, nilai-nilai, potensi serta jaringan yang dimiliki masing-masing kelompok tersebut.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain