Dimensi ekonomi dan politik pada sektor informal :
Studi konvensional kerapkali menganggap ekonomi informal sebagai fenomena ekonomi yang dianalisis dari susut pandang yang datar, padahal sesungguhnya merupakan fenomena yang kompleks dengan spektrum permasalahan bidang politik. Fakta dan dimensi politik, menurut Didik merupakan isensi masalah yang sesungguhnya, karena proses politik didalamnya merupakan ekssistensi pergumulan proses informalisasi dan marjinalisasi ekonomi kaum miskin perkotaan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain