Artikel
Pengembangan budidaya nila skala rumah tangga untuk ketahanan pangan :
Pengembangan budidaya nila skala rumah tangga diarahkan untuk memenuhi gizi keluarga, memupuk hobi, menambah penghasilan dan sekaligus memberdayakan seluruh anggota keluarga untuk berperan aktif dalam kegiatan budidaya perikanan. Pengembangan budidaya nila skala rumah tangga adalah alternatif usaha yang dapat dilakukan di perkotaan dengan melibatkan seluruh anggota keluarga. Dengan memelihara nila di kolam sekitar rumah maka bisa tersedia stock pangan dari ikan yang jika dilakukan secara kelompok dapat meningkatkan ketahanan pangan.ifa.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain