G. Carleton Ray and Jerry McCormick-Ray.
Membandingkan antara paradigma antroposentris dengan teori lingkungan yang disebut dengan ekosentrisme dibutuhkan teori yang menyatukan antara ajaran universal dari kitab suci dan sains tentang pemeliharaan kestabilan ekosistem dunia. Dengan metode tematik sebagai pisau analisis, karena metode ini lazimdipakai untuk mengkaji problematika kontemporer umat sebagai kontekstualisasi pesan kitab suc…
Pemerintah daerah Kebupaten Kuningan telah mendeklarasikan sebagai kabupaten konservasi. Beberapa hal yang perlu dilakukan adalah: Pertama, pembuat kebijakan mereka perlu memahami bagaimana kepedulian konservasi air dapat membantu memecahkan masalah kekurangan air sekaligus memberikan manfaat sosial ekonomi dan lingkungan, agar dapat membuat peraturan yang mendukung konservasi; kedua, pengelo…
Artikel ini merupakan hasil penelitian yang mengemukakan argumentasi bahwa konservasi nilai kultural Adat Minangkabau melalui kebijakan otonomi nagari telah beroperasi secara efektif. Kebijakan ini telah didukung oleh penghulu suku sebagai penyelenggara Lembaga Adat Nagari [LAN] yang bertugas dan berfungsi melakukan konservasi nilai kultural adat Minangkabau, baik dilihat dari variabel pendidik…