Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara :1) bakat skolastik, 2)kreativitas, 3)motivasi berprestasi, serta 4)bakat skolastik, kreativitas, dan motivasi berprestasi secara bersama-sama, dengankinerja guru sekolah dasar dalam mengajar Ilmu Pengetahuan Alam. Penelitian dilakukan di Sekolah Dasar Kecamatan Senen wilayah Jakarta Pusat, pada caturwulan keIII tahun aja…
Media pembelajaran diyakini sebagian guru dapat membantu memudahkan peserta didik memahami materi pelajaran. Sebagian guru lainnya berpendapat bahwa pemanfaatan media pembelajaran, apalagi harus ikut melakukan pengembangannya, merupakan pekerjaan yang merepotkan dan menyita banyak waktu. Dengan cara mengajar tanpa menggunakan media pembelajaran, para guru telah berhasil mendidik peserta didikny…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kreativitas dengan kinerja guru kimia SMA di DKI Jakarta pada tahun 2003. Jumlah sampel adalah sebanyak 118 orang guru kimia SMA yang dipilih dengan secara acak sederhana. Data dikumpulkan dengan metode survei dan dianalisis dengan menggunakan korelasi regresi sederhana dan korelasi regresi ganda. Penelitian ini menunjukkan bahwa ter…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosional dengan kinerja guru kimia SMU di DKI Jakarta.Untuk mencapai tujuan ini telah dilakukan penelitian dengan jumlah sampel 118 orang guru kimia yang dilakukan dengan menggunakan metode survei dengan desain korelasional.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif yang signifikan antara kecerdasan emosiona…
Teacher quality determines student quality.The government has supported this conception by enactment of laws number 20/2003 on national education system and law number 14/2005 on lecture and teacher.The two laws enable teachers and lectures to continuesly improving their qualification so they are able to provide effective learning process.
This study aimed to describe the empirica evidence about the significant direct or indirect relationship between the perception towards teacher's occupation, learning interest, learning motivation and organizational climate with learning achievement of PGSD students in the State University East Java.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa kuat hubungan minat profesi guru dan motivasi berprestasi dengan ketrampilan mengajar.Hasil penelitian ini menunjukkan 1)minat profesi guru mahasiswa semester VIII jurusan pendidikan matematika termasuk kategori tinggi, 2)motivasi berprestasi mahasiswa semester VIII jurusan pendidikan matematika termasuk kategori tinggi, 3)ketrampilan mengajar …
Secara umum anak-anak usia dini pernah mengalami kesulitan dalambelajar [learning difficulties].Hal ini disebabkan oleh dua faktor utama, yaitu faktor internal yang berasal dari dalam diri individu anak usia dini sendiri, seperti faktor biologis, kesehatan badan, cacat fisik, gangguan organobiologik, kondisi medik umum dan faktor psikologis.