Indonesia berupaya meningkatkan pemerataan pendidikan melalui sistem zonasi yang mengatur penerimaan peserta didik didasarkan pada jarak sekolah dengan tempat tinggal calon peserta didik. Penerapan sistem tersebut pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2019 menuai pro-kontra yang tajam di tengah masyarakat. Untuk memahami pro-kontra tersebut, studi ini bertujuan mengkaji secara kompreh…
Penelitian ini mengkaji hubungan antara akreditasi sekolah, hasil Ujian Nasional (UN) dan Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN). Data hasil akreditasi sekolah pada penelitian ini ialah nilai akreditasi sebagian SMP/MTs yang diakreditasi oleh Badan Akreditasi Nasional Sekolah Dasar Menengah (BAN SM) tahun 2010-2014. Data nilai UN dan IIUN yang digunakan ialah hasil UN tahun pelajaran 2014/2015…
Evaluasi atau Ujian adalah kegiatan yang tidak terpisahkan dari kegitan belajar mengajar yang dilaku kan oleh guru. Evaluasi dalam proses pembelajaran mempunyai peran yang sanagat penting kerena dengan evaluasi guru akan mendapatkan informasi tentang, tingkat kompetensi peserta didik, tingkat efektifitas sebuah pembelajaran. Untuk itu guru perlu diberikan kompetensi bagaimana menyus…