Bahasa Arab di Madrasah Ibtidaiyah merupakan salah satu bidang yang harus dikuasai oleh murid, baik aktif maupun pasif. Keberadaan bidang studi ini di MI meiliki nilai fungsional, mengingat bidang studi keagamaan yang lain sangat tergantung pada bahasa Arab. Untuk mengetahui sejauhmana ketrampilan kebahasaan yang ada pada murid, perlu dilakukan tes yang memiliki tingkat validitas dan realitas y…
Masalah menyontek adalah masalah yang selalu hadir menyertai kegiatan ujian atau tes dalam pendidikan. Banyak orang yang memandang hal ini sebagai masalah yang sepele namun tidak sedikit orang yang menganggapnya sebagai masalah yang serius. Meskipun tidak separah yang dikhawatirkan sebagian orang apabila menyotek atau cheating dapat merusak kepribadian seseorang dan mengaburkan nilai-nilai mora…
Tes sebagai salah satu alat dalam mengukur kemajuan belajar siswa, mutlak untuk terus diperbaiki. Perbaikan tes yang dilakukan terus menerus, akan menjadikan tes tersebut sebagai kategori tes yang baik. Perbaikan tes dilakukan dengan cara mengadakan analisis soal suatu tes. Soal-soal yang telah dianalisis akan nampak kebaikan dan kekurangannya. Analisis soal dilakukan dengan melihat pola jawaba…
There are many problems in the education process that requires a solution with immediate and thorough. The symptoms of learning difficulties experienced by students of course have an impact, either directly or indirectly to the educational process and the final assessment of student learning. This course can lead to failure in the overall learning process in general. If the problem is not addre…